Bagaimana Yesus Bisa Menjadi Satu-satunya Jalan?
Yesus tidak meninggalkan ruang untuk kebingungan.
Yesus tidak meninggalkan ruang untuk kebingungan.
Sulit dipercaya bahwa kita hanya tinggal beberapa hari lagi menuju Natal. Liburan bisa datang dan pergi sebelum Anda menyadarinya. Tahun ini, resapilah pelan-pelan dan nikmati waktu spesial Anda yang berpusat pada keluarga, sukacita memberi, dan yang paling penting -- Yesus. Berikut adalah beberapa ide untuk membantu Anda mempersiapkan hati menyambut Natal.
Saya menghabiskan sebagian besar waktu minggu ini untuk mempersiapkan diri mengajar pelajaran Alkitab selama kebaktian pemuda. Kami memulai serangkaian khotbah tentang Natal dan malam ini kami memulainya dengan bagaimana mempersiapkan diri untuk Natal. Sering kali, orang begitu panik selama masa Natal sehingga mereka lupa untuk mempersiapkan diri. Mereka mempersiapkan pesta, hadiah-hadiah dan pertemuan keluarga, tetapi sering kali bagian yang paling penting justru terlewatkan.
Ingin belajar tentang Persiapan Rohani Menyambut Natal? Grace Theological Seminary dapat membantu Anda dalam mempersiapkan diri menyambut Natal dan pelayanan.
Setiap tahun, pemandangannya selalu sama: Pada bulan November, saya sedang mengemudi di suatu tempat, membolak-balik stasiun radio, dan tiba-tiba, musik Natal mengalun melalui speaker.
Ini adalah bagian keempat dari seri "Kelompok Pemuda di Hari Raya" yang sedang berlangsung. Kami akan berusaha sebaik mungkin untuk menerbitkan artikel-artikel ini beberapa minggu sebelum hari raya untuk memberi Anda waktu mempersiapkan diri. Bagian pertama membantu Anda mempersiapkan para siswa menyambut hari Thanksgiving. Kami menerbitkan dua artikel tentang cara Anda dapat menyusun berbagai jenis seri pengajaran Natal/Adven: Lima Cara Baru untuk Merayakan Natal & Membuat Seri Adven/Natal untuk Kelompok Remaja dengan Sederhana dan Mendalam.
Apa yang Yesus lakukan? Ia menjungkirbalikkan dunia kita dengan mengubah pemahaman dan harapan kita tentang Allah.
Masa Natal membawa perasaan yang semakin kuat bahwa sesuatu yang indah akan datang.
Dapatkah Anda merasakannya?
Seperti suara sayup-sayup di kejauhan yang semakin mendekat. Seperti penantian di bandara untuk bertemu kembali dengan orang yang kita kasihi saat mereka keluar dari terminal kedatangan. Seperti momen tepat sebelum matahari muncul dari balik cakrawala. Seperti sebuah janji yang akan menjadi kenyataan. Sesuatu yang indah akan datang.
Merayakan Kristus melalui Lagu
Ketika istri saya, Julie, dan saya membesarkan keenam anak kami, kami adalah keluarga yang sangat ketat dalam hal "tidak ada musik Natal hingga hari Thanksgiving?. Untuk beberapa alasan, kami menikmati rasa sakitnya menunggu hingga hari Kamis keempat di bulan November untuk terbangun oleh lagu-lagu yang menandai masa raya Natal dengan pemandangan, aroma, dan suaranya yang unik.
"Malaikat itu berkata kepada mereka, 'Jangan takut sebab dengarlah, Aku memberitakan kepadamu kabar baik tentang sukacita besar yang diperuntukkan bagi semua bangsa: Hari ini, telah lahir bagimu seorang Juru Selamat, yaitu Kristus, Tuhan, di kota Daud. (Lukas 2:10-11, AYT).'"